my passion

my passion

Wednesday, October 06, 2004

KEDAMAIAN

Dalam hiruk pikuk kota
ku mencari kedamaian
apakah kan ku jumpa...?
Teman...,
Mendengar keluh kesahmu
Kurenung kehidupanku
betapa bersyukurnya aku
Betapa alpanya aku
Sememangnya kedamaian sudah milikku
Tapi bak kata pepatah
Kaca disangka permata
Sedangkan intan ditangan tak dihiraukan
TABAHLAH....,
Hanya itu yang mampu ku ucapkan
padamu teman
Ku pasti kedamaiankan jadi
milikmu jua nanti
Insya Allah

No comments: